PT Sidomulyo Selaras Tbk. (SIDO) siap melakukan penambahan modal tanpa hak memesan efek terlebih dahulu atau private placement dengan menerbitkan saham baru sebanyak 9,35 juta saham.
Pendiri PT Intiland Development Tbk. melepas 5,5% saham perseroan melalui mekanisme private placement kepada investor institusi dalam dan luar negeri pada level harga Rp570 per saham dengan raihan dana sebesar Rp325,47 miliarn
Emiten tambang emas PT J Resources Tbk. (PSAB) menggalang dana dari private placement untuk memperkuat permodalan dengan target dapat meraup Rp950,44 miliar.
PT J Resources Asia Pasifik Tbk. (PSAB) berencana menerbitkan saham baru sebanyak 2,64 miliar lembar saham melalui penambahan modal tanpa memberikan hak memesan efek terlebih dahulu atau private placement.
Emiten perhotelan, PT Red Planet Indonesia Tbk. membatalkan rencana untuk menambah permodalan dengan menerbitkan saham baru tanpa hak memesan efek terlebih dahulu atau private placement.
Emiten PT Japfa Commfeed Indonesia Tbk., akan menerbitkan 750 juta saham baru kepada (Kohlberg Kravis Rober & Co.L.P/ KKR), perusahaan investasi asal Amerika Serikat, melalui private placement dengan harga sekitar US$52,9 juta.
Emiten perhotelan, PT Red Planet Indonesia Tbk. berecana menambah permodalan dengan menerbitkan saham baru tanpa hak memesan efek terlebih dahulu atau private placement