PT Waskita Karya (Persero) Tbk. mengebut proses restrukturisasi keuangannya untuk menungkit kinerja. Usai membukukan lonjakan nilai kontrak baru, Waskita Karya juga merampungkan divestasi aset jalan tol ke PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI).
PT Waskita Sriwijaya Tol (WST) telah menandatangani perjanjian fasilitas pembiayaan investasi bersama PT Sarana Multi Infrastruktur (SMI) dengan jumlah maksimum senilai Rp2,9 triliun.
BUMN di bawah Kementerian Keuangan, PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) menyetujui pembagian dividen senilai Rp457,5 miliar dari laba bersih tahun buku 2021.
Kementerian PUPR mempercepat pengerjaan sejumlah infrastruktur serta sarana dan prasarana di beberapa daerah untuk mendukung Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 tahun 2022.
PT Pemeringkat Efek Indonesia menegaskan kembali peringkat idAAA dan idAAA(sy) untuk obligasi dan sukuk PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) atau SMI yang segera jatuh tempo.
Emiten produsen ban PT Multistrada Arah Sarana Tbk. (MASA) menyebutkan absen membagikan dividen dari laba bersih 2021 akibat kondisi geopolitik antara Rusia dan Ukraina dan keadaan yang masih terus berubah.
Sejumlah emiten ban seperti PT Goodyear Indonesia Tbk. (GDYR), PT Gajah Tunggal Tbk. (GJTL), dan PT Multistrada Arah Sarana (MASA), ketiganya mencatatkan peningkatan pembelian barang jadi pada kuartal I/2022.